Selasa, 04 Januari 2011

Cara menampilkan Alert message

Alert message di pasang agar pembaca blog dapat membaca pesan yang ingin kita sampaikan apabila suatu Link di klik atau dapat juga Alert ditampilkan ketika blog dibuka. disini saya akan menjelaskan cara membuatnya.

Salah satu contohnya seperti ini, Buka blog saya


undefined


Alert message 1


Untuk Alert Message yang ini bila sudah di klik, tidak dapat di Cancel lagi.
Untuk membuatnya, gunakan kode ini:

<a href="http://www.google.com/" onclick="alert('Pesan anda ditampilkan disini')" ><strong>Klik disini</strong></a>

Hasil: Klik disini

Teks berwarna hijau adalah url tujuan
Teks berwarna merah adalah pesan yang akan ditampilkan
Teks berwarna biru adalah teks yang akan ditampilkan



Alert message 2: Confirm Box



Untuk Alert Message yang ini bila sudah di klik, masih dapat di Cancel.

Untuk membuatnya, gunakan kode ini:

<a onclick="return confirm('Anda yakin?')" href="http://www.google.com/"><strong>Klik disini</strong></a>

Hasil: Klik disini

Teks berwarna hijau adalah url tujuan
Teks berwarna merah adalah pesan yang akan ditampilkan
Teks berwarna biru adalah teks yang akan ditampilkan



Alert message 3: Welcome Message

Demo here


Terkadang alert mesage tidak muncul apabila loading belum selesai

Cara membuatnya
1. Buka "Tata Letak" >>> "Edit HTML"
2. Paste kode ini diatas <head>

<SCRIPT quality='high' type='text/javascript'>
var name = prompt(&quot; Halo! &quot;, &quot;your name here&quot;);
alert(&quot;salam kenal ya &quot;+name) // goodbye alert
function goodbye(){
alert(&#39;Berkunjung lagi ya!&#39;);}
parent.window.onunload=goodbye;
// welcome alert
alert (&quot;Selamat datang!&quot;)
</SCRIPT>


Keterangan:

Script warna hijau:


var name = prompt(&quot; Halo! &quot;, &quot;your name here&quot;);

--Bagian ini dapat dihapus, jangan lupa untuk menghapus script warna biru tua--

Hasil:

Teks warna merah adalah teks diatas kotak nama

Teks warna oranye adalah teks di dalam kotak nama






Script warna biru tua:

alert(&quot;salam kenal ya &quot;+name)


Hasil:

Teks warna merah adalah teks yang akan ditampilkan








Script warna biru muda:



// welcome alert
alert (&quot;Selamat datang!&quot;)


--Jika ingin menambah jumlah alert ini, copy kode ini 2 kali atau lebih lalu paste dibawah kode ini--


hasil:



Teks warna merah adalah teks yang akan ditampilkan




Script warna ungu:
Alert ini ditampilkan saat window/tab di close

// goodbye alert
function goodbye(){
alert(&#39;Berkunjung lagi ya!&#39;);}
parent.window.onunload=goodbye;


hasil:

Teks warna merah adalah teks yang akan ditampilkan

0 komentar:

Posting Komentar

Share My Blog

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More